Saat konstruksi bangunan sudah dalam tahap finalisasi, disinilah peran penting kontraktor mekanikal elektrikal. Seperti yang Anda ketahui bahwa dalam membangun rumah, gedung atau pabrik maka dibutuhkan tenaga kontraktor untuk
pembangunan. Namun pekerjaan itu saja belum selesai karena masih ada pekerjaan mekanik yang dibutuhkan.
Pengertian Kontraktor Mekanikal Elektrikal
Jadi apa sebenarnya yang dilakukan oleh kontraktor mekanikal? Kontraktor bidang mekanikal ini biasanya juga bekerja dalam bidang elektrikal. Tugasnya sudah tentu berbeda dengan kontraktor bangunan atau kontraktor rumah pada umumnya. Di
lapangan, kontraktor ini sering mendapat sebutan sebagai kontraktor ME (Mekanikal Elektrikal). Kontraktor tersebut bekerja secara khusus untuk proses instalasi listrik untuk berbagai bangunan, seperti halnya :
- Perumahan Mall/Pusat Belanja Apartment Hotel
- Restoran
- Rumah sakit
- Perkantoran Kampus
- Sekolah
- dll
Manfaat Kontraktor Bidang Mekanikal Elektrikal
Pemakaian jasa ini pun memberikan keuntungan bagi pengguna jasa atau pemilik proyek, karena tentunya ini adalah ilmu dan keterampilan yang tidak dapat dilakukan oleh kontraktor bangunan dan harus memiliki keahlian spesifik. Meskipunharus membayartenaga kerja yang tidak murah, namun keuntungan ini akan Anda dapat :
- Mengutamakan keamanan, bidang elektrikal seperti yang sudah disebutkan, mekanikal bukanlah hal yang sepele. Karena itulah, butuh keterampilan khusus yang digunakan dalam bekerja. Keamanan pun menjadi hal utama yang harus diutamakan dalam pekerjaan
- Cepat pengerjaannya, berbagai instalasi kelistrikan maupun mekanikal bisa cepat selesai jika dikerjakan oleh ahli di bidang tersebut. Sarana Konstruksi tentunya memiliki tim ahli di bidang ini.
- Memiliki alat lengkap, kebutuhan alat untuk instalasi harus sudah tersedia dan lengkap. Pemilik proyek pun hanya menyediakan perangkat yang dibutuhkan saja sesuai arahan dari kontraktor mekanikal.
- Bisa melakukan instalasi secara massal, untuk instalasi listrik dan mekanikal di kantor, apartemen atau perumahan tentu butuh tenaga kerja yang tidak sedikit. Apalagi jika gedung akan segera ditempati. Maka peran kontraktor akansemakin penting.
Instalasi mekanik maupun listrik memang sudah seharusnya dikerjakan oleh tenaga berpengalaman. Jangan ragu untuk membayar lebih mahal demi instalasi yang baik, aman dan juga cepat pengerjaannya. Namun ingat untuk mencari kontraktor mekanikal yang berpengalaman. Kamilah tempat yang bisa Anda pilih untuk memberikan finishing terbaik bagi gedung Anda.
Leave a Reply